syabab.com – Beberapa waktu lalu, syarat-syarat yang harus dipenuhi oleh pinjaman online berbasis syariah sudah resmi ditetapkan oleh Majelis Ulama Indonesia (MUI). Pinjaman online berbasis syariah memang dapat menjadi solusi terbaik bagi masyarakat yang hendak membangun bisnis. Tidak hanya itu, masyarakat yang sedang mengalami krisis ekonomi akibat pandemi bisa menjadikan pinjaman online syariah ini sebagai solusi. Ya, memang pertumbuhan pinjaman online di Indonesia kian waktu kian subur. Masyarakat yang sedang
October 2020

Cara Mengatur Skala Prioritas Keuangan dalam Islam
syabab.com – Menurut ajaran Islam, setiap orang seharusnya dapat maksimal dalam mengelola keuangannya dengan baik. Manajemen keuangan pribadi yang Anda kelola dapat lebih mudah dan lebih teratur ketika keuangan yang dimiliki juga sehat. Itulah mengapa penting bagi setiap orang belajar cara mengatur skala prioritas keuangan pribadi sesuai ajaran Islam. Kondisi keuangan Anda akan selamat dari hal-hal yang cenderung membahayakan setelah memiliki kejelasan terhadap skala prioritas tersebut. Sebagai contoh, ketika pergi

Kisah Abdurrahman Bin Auf Bisa Menjadi Saudagar Kaya Raya
syabab.com – Para sahabat luar biasa selalu mengelilingi Nabi Muhammad SAW semasa hidupnya. Dakwah Rasulullah senantiasa didukung mereka tanpa keraguan, baik melalui tenaga, waktu maupun harta. Selain itu, kekuatan, kedermawanan dan kecerdasan yang dimiliki oleh para sahabat Nabi juga terkenal luar biasa. Abdurrahman bin Auf Bin salah satunya. Sosok sahabat Rasulullah satu ini diketahui telah memeluk agama islam setelah menjadi orang pertama yang percaya dengan ajaran yang disebarkan Nabi Muhammad